DIALEKSIS.COM | Jakarta - Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI Herwyn JH Malonda menyampaikan pihaknya belum membentuk jajaran pengawas pemilu di Aceh. Namun, Bawaslu menemukan adanya dua calon kandidat pengawas pemilu merupakan anggota partai politik (parpol).
DIALEKSIS.COM | Aceh - Tim seleksi Bawaslu kabupaten kota mengumumkan jadwal pelaksanaan tes psikologi calon anggota Bawaslu/Panwaslih Kabupaten/Kota yang akan dilaksanakan pada tanggal 3 - 5 Juli 2023.
DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Koordinator Divisi Pencegahan, Partisipasi Masyarakat, dan Hubungan Masyarakat Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu), Lolly Suhenty, meminta agar Timsel Anggota Bawaslu Kabupaten/Kota terbuka memberikan informasi kepada publik.
DIALEKSIS.COM | Jakarta - Komisi II DPR RI telah menetapkan 7 nama Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan 5 anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) masa jabatan 2022-2027 pada Kamis (17/2/2022) dini hari. Nama-nama anggota KPU dan Bawaslu itu selanjutnya akan dibawa ke Rapat Paripurna untuk selanjutnya diserahkan kepada Presiden Joko Widodo.